Rekomendasi :Buah sukun memang tidak terlalu banyak penggemarnya. Buah yang dalam bahasa Inggrisnya disebut dengan Breadfruit ini memang banyak mengandung karbohidrat, sehingga dapat mengenyangkan perut kamu. Buah sukun ini bisa dimasak dengan cara direbus lalu dimakan dengan kelapa parut atau dijadikan keripik atau digoreng biasa seperti yang Dapur Cantik sajikan ini, hanya ditambah dengan rasa