Rekomendasi :
Sebelumnya Dapur Cantik pernah menyajikan Peyek Kacang Tanah. Kali ini akan disajikan Peyek Udang Rebon. Bahan dan bumbu yang digunakan hampir sama dengan peyek kacang tanah. Bedanya, rasa udang rebon yang asin menjadikan cemilan peyek ini tidak perlu ditambahkan garam dalam adonannya. Kering, renyah dan asin menjadikan peyek udang rebon banyak disukai. Mari dicoba!