Rekomendasi :Pertama kalinya Dapur Cantik menyajikan masakan nugget. Susah-susah gampang untuk membuat Nugget Ayam Isi Keju ala DC ini. Membutuhkan kesabaran, waktu yang tidak sedikit dan kreatifitas. Tekstur nuggetnya lembut dan aroma bumbunya sangat terasa. Penasaran? Yuk dicobain aja!